
hanya ingin menikmati hujan
sendirian
berhias temaram lampu taman
rintik mengindah
cahaya membuncah
dimana kenangan indah terurai
dimana keinginan tak terbatas
dimana khayal meninggi
dimana mimpi berbekas
segala tumpahan kegembiraan, kesedihan, kemarahan, kebahagiaan, kedudulan, kecerdasan, dan nalar yang takkan ada habisnya untuk diceritakan.. menjadi kado terindah dalam menjalani hari
Tidak ada komentar:
Posting Komentar